Bupati Boltim Buka Kegiatan Pelatihan Manajemen Kasus dan Peningkatan Standar Layanan Perempuan dan Anak
BOLTIM,WB - Bupati Bolaang Mongondow Timur (Boltim), Sam Sachrul Mamonto menjadi pemateri sekaligus membuka secara resmi kegiatan pelatihan manajemen kasus dan peningkatan standar layanan perempuan dan anak. Senin, (14/11/2022).
Kegiatan tersebut digelar di Hotel Sutan Raja Kotamobagu dan dihadiri peserta yang terdiri dari Aparat Penegak Hukum…
Read More...