Browsing Category
Bolmong
Tingkatkan Kesadaran Pentingnya Protap Covid-19
Bolmong,WB--Kesadaran menerapkan protokol kesehatan dalam kegiatan sehari-hari belum merata di masyarakat. Tantangan untuk pemerintah supaya lebih giat lagi melakukan sosialisasi, terutama soal penerapan 3 M (Menggunakan masker, mencuci tangan dan menjaga jarak).
Camat Passi Barat, Kabupaten Bolaang Mongondow, Marief Mokodompit, menyadari itu.…
Read More...
Panen Melimpah, Bantuan Bibit Jagung bagi Petani Terdampak Covid-19 Tepat Sasaran
Bolmong,WB--Sejak Mei lalu, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolaang Mongondow (Bolmong) menyalurkan bantuan untuk warga yang terdampak Covid-19.
Selain bantuan sembako, warga juga diberikan bantuan bibit pangan seperti jagung. Tujuannya untuk penguatan pangan serta menjaga kestabilan ekonomi masyarakat utamanya petani. Kini bantuan bibit tersebut…
Read More...
Pemkab Bolmong Kampanyekan Cuci Tangan Pakai Sabun
Bolmong,WB--Gerakan cuci tangan pakai sabun terus dikampanyekan jajaran Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolaang Mongondo (Bolmong). Kampanye tersebut juga sebagai tindaklanjut intruksi Presiden Joko Widodo dalam memperingati hari cuci tangan pakai sabun (HCTPS) sedunia yang jatuh pada 15 Oktober 2020 hari ini.
Arahan itu disampaikan Kemendagri…
Read More...
Pengurus Komunitas Adat Tanoyan Periode 2020-2025 Dikukuhkan
Bolmong,WB--Komunitas Masyarakat Adat Hulu Ongkag Tanoyan Bersatu, menggelar pengukuhan kepengurusan periode 2020-2025, Kamis (8/10/2020) kemarin.
Proses pengukuhan tersebut dilaksanakan di Balai Desa Ongoyan Tanoyan Utara Kecamatan Lolayan, Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong), dan turut dihadiri Hi. Masud Lauma SE, Sangadi, BPD, anggota Dewan…
Read More...
Ariel Popitod, Pengusaha Sukses di Usia 24 Tahun
Bolmong,WB--Menjadi pengusaha olahan kelapa atau biasa disebut kopra oleh masyarakat Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), nyatanya cukup menjanjikan. Bagaimana tidak, dengan modal seadanya, pebisnis kopra bisa mendapatkan keuntungan yang begitu melimpah.
Hal inilah yang di manfaatkan Ariel Popitod (24) warga Desa Kopandakan II, Kecamatan Lolayan…
Read More...
PT Conch Santuni Anak Yatim dan Kaum Duafa di Kecamatan Lolak
BOLMONG,WB - PT Conch North Sulawesi Cement (PT Conch) kembali menyantuni anak yatim dan kaum duafa yang berada di Kecamatan Lolak, Bolaang Mongondow. Bantuan yang diserahkan berupa paket yang terdiri dari Beras, tepung terigu dan mie instan.
Paket bantuan diserahkan oleh salah satu pimpinan PT Conch, Mr Wu Haito yang didamping oleh Mr Li pada…
Read More...
Wujud Kemanusiaan, Satbrimobda Sulut Bantu Korban Banjir Dumoga
Bolmong,WB— Sejumlah anggota Batalyon B Pelopor Satuan Brimobda Sulawesi Utara, yang dipimpin langsung Aiptu Adrian Y. Bulu, dikerahkan kelokasi titik banjir guna membantu mengevakuasi warga korban banjir dan tanah longsor di Kecamatan Dumoga Barat dan Utara Kabupaten Bolaang Mongondow, Jumat (3/7/2020) siang tadi.
Aiptu Adrian Y. Bulu…
Read More...
Masyarakat Lingkar Tambang Apresiasi PT BDL
Bolmong,WB--Keberadaan perusahaan tambang PT Bulawan Daya Lestari (BDL) di Desa Mopait Kecamatan Lolayan, dinilai menuai banyak keuntungan bagi masyarakat sekitar (lingkar tambang).
Selain membuka peluang kerja bagi masyarakat sekitar, perusahaan juga akan menyiapkan dana Corporate Social Responsibilty (CSR) untuk diberikan kepada masyarakat…
Read More...
Gus Bos PETI Potolo Resmi Ditetapkan Tersangka
Kotamobagu,WB--AL alias Gus seorang boss besar tambang emas di Bolmong alhirnya resmi ditetapkan tersangka oleh Kepolisian Resort (Polres) Kotamobagu.
Gus diduga merupakan salah satu pelaku Ilegal mining, yang selama membiayai aktivitas Pertambangan Emas Tanpa Izin (PETI) di wilayah pegunungan Rumagit perkebunan Potolo Desa Tanoyan Selatan…
Read More...
PT. Conch Beri Bantuan Peralatan Pencegahan Epidemi ke Pemkab Bolmong
LOLAK,WB - PT. Conch North Sulawesi Cement (CNSC) memberikan bantuan berupa peralatan pencegahan epidemi, kepada Pemerintah Daerah dan Rumah Sakit Datoe Binangkang Kabupaten Bolaang Mongondow (Bolmong), Kamis (23/04/2020).
Bantuan tersebut diterima secara resmi oleh Asisten I Deker Rompas, di Kantor Bupati Bolmong.
“Bantuan dari PT. Conch…
Read More...