Satpol PP Bolsel Sosialisasikan Perda Ketertiban Umum dan Pengawasan Pengendalian Minuman Beralkohol
BOLSEL,WB-Satuan Polisi Pamong praja (Satpol PP) Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan, menyelenggarakan kegiatan sosialisasi peraturan daerah (Perda), bertempat di Lapangan Futsal Kawasan Perkantoran Panango, Kecamatan Bolaang Uki, Selasa (14/3/2023).
Adapun kegiatan sosialisasi Perda tersebut meliputi Perda No. 17 Tahun 2016 Tentang Ketertiban umum, Perda No. 5 Tahun 2016 Tentang Pengawasan dan Pengendalian Minuman Beralkohol sebagaimana telah diubah dengan Perda No. 4 Tahun 2021.
Comments are closed, but trackbacks and pingbacks are open.