Donald Taliwongso Terima Mandat Sebagai Ketua FPRMI Sulut
Manado,WB---Forum Pimpinan Redaksi Multimedia Indonesia (FPRMI) melebarkan sayap organisasi ke Provinsi Sulawesi Utara (Sulut).
Ketua Umum FPRMI Wilson Bernadus Lumi didampingi Ketua Bidang Infokom/Humas, Mercys Charles Loho menyerahkan mandat kepada Donald Taliwongso sebagai Ketua FPMRI Sulut periode 2023-2028.
Wilson mengatakan,…
Read More...

